Pandangan dan Tujuan Hidup


Pengertian pandangan hidup yaitu bahwa setiap manusia mempunyai pandangan hidup. Pandangan hidup itu bersifat kodrati dan hayati. Karena itu menentukan masa depan seseorang di waktu yang akan datang. Pandangan hidup artinya pendapat atau pertimbangan yang dijadikan pegangan, pedoman, arahan, petunjuk hidup di dunia. Pendapat atau pertimbangan itu merupakan hasil pemikiran manusia berdasaikan pengalaman sejarah menurut waktu dan tempat hidupnya. Pandangan Hidup merupakan suatu dasar atau landasan untuk membimbing kehidupan jasmani dan rohani. Pandangan hidup ini sangat bermanfaat bagi kehidupan individu, masyarakat, atau negara. Pandangan hidup ada 3 macam:
1.      Pandangan hidup yang berasal dari agama, yaitu pandangan hidup yang mutlak
            kebenarannya.
2.      Pandangan  hidup yang  berupa ideology, yaitu disesuaikan dengan kebudayaan dan
norma yang terdapat pada  Negara.
3.      Pandangan berdasarkan renungan, yaitu pandangan hidup yang relative kebenarannya.

            Semua manusia pasti mempunyai suatu pandangan hidup sendiri - sendiri dan kemungkinan berbeda antara yang satu dengan yang lainnya. Tak sedikit pula orang yang mempunyai pandangan hidup yang sangat bertentangan dengan pandangan hidup orang yang lainnya, itulah yang sering memicu perdebatan diantara umat manusia dalam kehidupan sehari hari. Seperti yang ada di negara kita sekarang ini, semakin maraknya kasus terorisme. Masalah ini terjadi akibat kurang tepatnya pandangan suatu orang terhadap masalah kehidupan sehari-hari. Sedangkan cita-cita adalah hal yang dinginkan manusia agar terjadi di waktu yang akan datang.



Manusia, pandangan hidup dan tujuan hidup adalah satu kesatuan yang tidak dapat dipisahkan. Karena setiap manusia mempunyai pandangan hidupnya masing-masing demi mewujudkan tujuan hidupnya. Seperti gambar di atas bahwa setiap orang berhak menentukan tujuan hidupnya entah itu ke jalan yang benar atau ke jalan yang salah. Faktor-faktor yang berhubungan seperti latar belakang lingkungan, pertemanan, fisik dan mental menjadi alasan seseorang pula untuk menentukan akan ke mana ia menjalani hidupnya.  Dalam meraih tujuan hidup diperlukan upaya dalam perwujudannya yaitu kita dapat memahami dan menghayati pandangan hidup yang kita yakini, dan memegang teguh pandangan hidup tersebut. Saya sendiri memiliki pandangan hidup yaitu selalu berpegang pada ajaran agama dan didikan yang saya terima dari lingkungan hidup saya. Agar tercapainya tujuan hidup dan cita-cita saya dalam rangka pemenuhan dan peningkatan hidup saya.

Sumber :
http://abifdhllh.blogspot.co.id/2015/04/pengertian-pandangan-hidup-setiap.html

Komentar

  1. Yuk Merapat Best Betting Online Hanya Di AREATOTO
    Dalam 1 Userid Dapat Bermain Semua Permainan
    Yang Ada :
    TARUHAN BOLA - LIVE CASINO - SABUNG AYAM - TOGEL ONLINE ( Tanpa Batas Invest )
    Sekedar Nonton Bola ,
    Jika Tidak Pasang Taruhan , Mana Seru , Pasangkan Taruhan Anda Di areatoto
    Minimal Deposit Rp 20.000 Dan Withdraw Rp.50.000
    Proses Deposit Dan Withdraw ( EXPRES ) Super Cepat
    Anda Akan Di Layani Dengan Customer Service Yang Ramah
    Website Online 24Jam/Setiap Hariny

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer